Dengan menggunakan class, script php kita jauh lebih terstruktur. Berikut contoh sederhana penggunaan class pada PHP.
Pertama kita buat class dengan nama Person:


Dari script diatas kita bisa menambahkan function/method ke dalam class untuk menampilkan sebuah pesan.


Setelah kita berhasil membuat sebuah function dengan nama helloWorld, kemudian kita bisa membuat sebuah instance dari class Person yang berguna untuk mengakses function dari class Person . berikut contoh penggunaannya:

Nah silahkan dicoba, jika dipanggil lewat browser akan tampil seperti ini:


Materi selanjutnya: Mereferensikan instance dari class

0 komentar:

Posting Komentar

Terima kasih sudah berkomentar di posting ini

:) :)) ;(( :-) =)) ;( ;-( :d :-d @-) :p :o :>) (o) [-( :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (b) (f) x-) (k) (h) (c) cheer
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.